Tuesday 13 August 2013

CARA MUDAH DAN SEDERHANA BLOKIR SITUS PADA PC/LAPTOP

Kali ini saya akan berbagi bangaimana caranya dengan  mudah memblokir situs-situs tertentu pada pc/laptop..
Saat ini banyak situs yang layak dan sesuai bagi semua usia, misalnya situs dewasa..bagi yang tidak baik untuk anak-anak dibawah umur,, demikian juga halnya dengan situs jejaring sosial yang saat ini sangat diminati banyak orang,, misalnya: facebook, twitter, dll... bagi perusahaan atau instansi yang tidak ingin karyawannya menghabiskan banyak waktu dengan membuka situs-situs jejaring sosial maupun situs yang kusus untuk dewasa,,dapat dengan mudah memblokir situs-situs tersebut...

caranya sangat mudah yaitu dengan:...
1. buka My Computer-local disk C-windows-system32-drivers-etc dalam folder etc tersebut pilih file host


2. klik kanan file host tersebut,, pilih open with notepad,,atau bisa juga dengan doubleclick file host tersebut..


3. ketikkan nama website yang ingin kita blokir,,misalnya kita akan memblokir situs www.facebook.com seperti pada gambar diatas,, kemudian save...
4. apabila ada pertanyaan pilih yes aja,, dengan demikian komputer yang telah kita blokir tersebut tidak akan dapat lagi membuka situs www.facebook.com,, demikian juga dengan situs yang lain kita tinggal tambahkan, seperti menambahkan situs facebook diatas..
 selamat mencoba....

thank's...